Asisten Administrasi Umum Sekda Aceh, Dr. H. Iskandar, AP, S.Sos, M.Si, saat menerima secara simbolis penyerahan deviden tahun buku 2022 kepada Pemerintah Aceh sebesar Rp24.302.177.316 dari PT.PEMA yang diserahkan Oleh Direktur Utama PT. PEMA Ali Mulyagusdin, di Anjong Mon Mata, Banda Aceh, Rabu, (5/4/2023).
BANDA ACEH – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-4, PT Pembangunan Aceh menyerahkan deviden tahun buku 2022 kepada Pemerintah Aceh, sebesar Rp24.302.177.316, serta menyerahkan santunan kepada 100 anak yatim.